April 25, 2012

Indah dalam Imajenasi







Keindahan Manusian tidak seindah Imajenasinya
Keinginan manusia lebih luas dari Usahanya
Kegelisahan Manuisa lebih Hampa dari masalahnya
Kesenangan manusia Tidak sebahagia mereka yang selalu ceria

Inilah cerita hati yang tiada jenaka 
Mencari diri dalam imajenasi
Menghayal yang lebih lupa dengan kondisi
Tiada ingat diri tiada mampu menyadari
Tiada kesempatan Untuk mengvaluasi
Tapi Ungtung usaha masih menjadi pondasi


Inilah diri ini, Semoga Tuhan tiada Memungkari
Inilah diri Ini, semoga yang tiada berkecil hati
Inilah diri ini, semoga yang dinginkan tetap seperti imaji
Ini diri ini, ya ini sebuah diri


Berharga bagi diri sendiri
Lebih bangga dari mereka yang penuh cela lainya



No comments:

Post a Comment